Minggu, 26 Maret 2017

DRONE

Apakah kalian tau Alat yang bernama Drone ?Nah, jika kalian tidak tau, saya akan menjelaskan tentang Drone.

Drone adalah  pesawat kecil, drone termasuk artificial intellegent, drone ini digunakan untuk bebagai macam keperluan, misalnya militer yang dikembangkan untuk misi pencarian dan penyelamatan, ada juga yang menggunakan alat ini sebagai keperluan jurnalistik, misalnya  untuk memotret, merekam video, pengumpulan data. Selain itu drone mulai dipergunakan untuk pengiriman barang, makanan. Drone ini banyak digemari karena harga yang murah dan jangkauan drone ini sangat jauh bisa mencapai 10km, dan drone ini mudah dikendalikan dengan menggunakan remote control. 

Jenis Drone ada 2 macam : 

Fixed wing Drone ( Tunggal)

Drone jenis ini berbentuk seperti pesawat komersial dan digunakan untuk proses yang cepat, daya jangkau lebih cepat serta lebih luas, biasanya untuk pemetaan (mapping) atau  konsepnya seperti scaning. Drone jenis Fixed wins memiliki Energi lebih irit baterai karena single baling baling.





 
Multicopter Drone (Multi)
Untuk Anda yang ingin membuat video yang bagus sangat cocok memilih drone yang multi copter dikarenakan Lebih stabil dan daya angkut serta kekuatan untuk mengangkat beban (kemera) bisa yang lebih berat.



Selain itu Drone di Dubai digunakan sebagai alat Transportasi loh, drone ini merupakan salah satu solusi untuk mengatasi kemacetan. https://netz.id/news/2017/02/15/00416/1002150217/drone-pengangkut-manusia-siap-beroperasi-di-dubai , cocok banget untuk mengatasi kemacetan di indonesia yaa sob hehe
Sekian postingan saya sampai disini, dan terimakasih telah berkunjung.

0 komentar:

Posting Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More